Bangkitkan Gotong Royong ini yang Dilakukan Babinsa Kodim 0421 LS
Onlinekoe.com – Beberapa lokasi yang terdampak hujan lebat di wilayah Kab. Lamsel dan Pesawaran perlu penanganan segera terutama akses jalan yang tertutup longsor serta daerah yang terkena banjir yang menyebabkan jalan dan jembatan rusak Babinsa jajaran Kodim 0421/LS menyemangati warga untuk bergotong royong di lokasi banjir diantaranya membersihkan jalan jalan yang tertimbun tanah akibat hujan di Desa Way Kalam kec. Penengahan Kab. Lampung Selatan.